KNIC Siap Sambut Investasi Lain Setelah Pabrik Baterai ...
Kehadiran pabrik baterai kendaraan listrik tersebut juga membuat KNIC menargetkan industri rantai pasok baterai dengan mengembangkan 195 hektare lahan untuk menyambut lebih banyak pelaku industri. "KNIC berlokasi strategis dan dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan penyewa dari berbagai industri, termasuk industri baterai kendaraan listrik.
Read More